Browsing All Posts filed under »Sport«

Timnas Indonesia Vs Timnas Malaysia, 5 – 1, 0 – 3, Lantas ..? (Maunya 4 – 0 ..Hehehe)

Desember 27, 2010

1

Oleh : Atep Afia Hidayat – Itulah sepak bola. Bola memang bundar. Prediksi dari siapapun dan dari manapun syah-sayah saja. Kalkulasi di atas kertas bisa berbeda 180 derajat dengan kondisi di lapangan. Itulah yang dialami Kesebelasan Nasional Indonesia (Tim Garuda). Setelah berjaya di Stadion Utama Gelora Bung Karno dalam babak penyisihan menekuk Kesebelasan Nasional Malaysia […]

Kisruh Tiket Nonton Final Piala AFF, Memalukan!

Desember 26, 2010

0

Oleh : Atep Afia Hidayat – Luar biasa ! Antusiasme masyarakat terhadap pertandingan babak final ke-2, Piala AFF Suzuki 2010, Rabu 29 Desember 2010, di Stadion Utama Gelora Bung Karno, begitu luar biasa. Puluhan ribu orang bermalam (Sabtu, 25 Desember 2010) di sekitar stadion untuk menunggu penjualan tiket, yang akan dimulai pukul 10 siang keesokan […]

Dag-dig-dug, Menanti Kabar dari Stadion Bukit Jalil Malaysia

Desember 25, 2010

0

Oleh : Atep Afia Hidayat – Minggu, 26 Desember 2010, Stadion Bukit Jalil, Kuala Lumpur Malaysia, bakal jadi saksi bisu, apakah Timnas Indonesia menang, seri atau kalah lawan Timnas Malaysia. Stadion Bukit Jalil yang berkapasitas 110 ribu penonton bakal bergemuruh, dengan puluhan ribu pendukung tuan rumah dan belasan ribu suporter Timnas Indonesia. Pertandingan babak final […]

Ganyang Malaysia !!!

Desember 23, 2010

0

Oleh : Atep Afia Hidayat – Yoo…ayoo… kita… Ganjang… Ganjang… Malaysia Ganjang… Malaysia Bulatkan tekad Semangat kita badja Peluru kita banjak Njawa kita banjak Bila perlu satoe-satoe! (Soekarno) ……

Final Piala AFF 2010 : Awas Provokasi Malaysia !!!

Desember 21, 2010

1

Oleh : Atep Afia Hidayat – Minggu, 26 Desember 2010, bertempat di Stadion Bukit Jalil, Kuala Lumpur, Malaysia, akan berlangsung babak final sesi pertama Piala AFF Suzuki 2010, antara Timnas Indonesia lawan Malaysia. Bisa diduga, pertandingan akan berlangsung menarik, ketat cenderung keras. Terjadi adu strategi, taktik, fisik antara dua kesebelasan serumpun. Meskipun pada pertandingan babak penyisihan […]

Tim Garuda “Wajib” Jebol Gawang Lawan

Desember 19, 2010

0

Oleh : Atep Afia Hidayat – Sebagai pemanasan, sebelum masuk ke batang tubuh tulisan, marilah kita menyanyikan lagu “Garuda Di Dadaku”, yang dipopulerkan oleh Netral … Yuk .. Ayo putra bangsa Harumkan negeri ini Jadikan kita bangga Jayalah negaraku Tanah air tercinta Indonesia raya Jayalah negaraku Tanah air tercinta Indonesia raya Reff : Garuda di […]

Kesebelasan Indonesia Bisa Jadi Juara Asia ?

Desember 13, 2010

1

Oleh : Atep Afia Hidayat – Menghantam Laos, mengganyang Malaysia, dan menghentikan Thailand. Itulah prestasi Kesebelasan Nasional Indonesia di penghujung tahun 2010. Diperkuat dua pemain naturalisasi, Christian Gonzales dam Irfan Bachdim, begitu mempesona, mengharumkan dan membanggakan. Merah-putih berkibar, Garuda semakin tegak. Secara keseluruhan moril bangsa ini turut terangkat. Tinggal bagaimana menghadapi Philipina yang diperkuat 9 […]